Sekolah Dasar Negeri 84 Watang Cenrana

LOMBA OSN 2023 VIA DARING


SDN 84 Watang Cenrana mengikuti kegiatan lomba osn (Olimpiade Sains Nasional) tahun 2023 yang di laksanakan pada hari senin 8 mei 2023 yang bertepatan pelaksanaan ujian akhir sekolah kelas 6, khusus hari ini tgl 8 lomba dengan mata pelajaran IPA, dan besok tgl 9 adalah matematika.

kegiatan lomba ini melalui daring dan menggunakan hp masing masing sebagai alat untuk menjawab soal soal. setiap mata pelajaran siswa yang di ikutkan 5 orang kelas 4 dan kelas 5.


dokumentasi

dokumentasi lomba olimpiade sains nasional (osn) 2023 melalui dari yang di ikuti oleh sd negeri 84 watang cenrana secara online, menggunakan HP Siswa masing masing. lomba kali ini antar kabupaten, dan jika nanti ada yang lolos maka akan di lanjutkan lomba nasional. lomba ini berlangsung 2 hari dengan 1 mata pelajaran per hari







Share:

0 comments:

Posting Komentar

bijaklah dalam berkomentar

Blog Archive

Jumlah Pengunjung Hari Ini

Berlangganan

Popular Posts